Kali ini saya akan memberikan langkah-langkah cara mengisi contact us di
blog.Contact us ini berfungsi sebagai tempat untuk menghubungi pemilik blog
atau admin blog.Menambahkan contact us di blogger merupakan salah satu cara
terbaik untuk memberi kesempatan kepada pembaca yang ingin bertanya langsung
pada pemilik blog. Ada kalanya contact us juga di gunakan sebagai tempat untuk
bekerja sama dalam sebuah bisnis yang biasanya dilakukan oleh sebuah perusahaan
yang ingin memasang iklan di sebuah blog yang mereka percaya sebagai blog yang
memiliki kredibelitas.
Maka membuat contact us di blog itu sangatlah penting
untuk Anda maupun pembaca blog Anda.Lalu bagaiman cara membuat contact us di
blog, kali ini saya akan memberikan caranya. Berikut caranya:
- Silah kan anda masuk di sini.
- Cukup centang name dan E-mail saja atau lebih terserah anda sendiri.
- lalu isi email aktif Anda untuk menghubungkan Anda nanti dengan pengunjung Anda dan kemudian masukkan sandi kalau Anda bukan robot lalu klik pada Create Formular.